DELICUAN - Como Vs Napoli: Jeblok di Babak Kedua Bikin Il Partenopei Tumbang

Foto: AFP/PIERO CRUCIATTI Jakarta - Pelatih Napoli, Antonio Conte, mengungkap alasan timnya kalah dari Como. Ia menilai Il Partenepei kalah karena performa mereka jeblok di babak kedua.. Napoli kalah 1-2 di markas Como 1907, Stadio Giuseppe Sinigaglia pada, laga lanjutan Serie A, Minggu (23/2/2025). Tuan rumah membuka keunggulan usai Amir Rrahmani mencetak gol bunuh diri. […]

Read more
DELICUAN - Klasemen Liga Italia: Inter Milan Gusur Napoli dari Puncak

Inter Milan puncaki klasemen Liga Italia (Foto: REUTERS/Massimo Pinca) Jakarta - Inter Milan memuncaki klasemen Liga Italia usai pekan ke-26. Nerazzurri merebut capolista dari tangan Napoli yang justru kalah dari Como. Inter memetik kemenangan atas Genoa pada pertandingan giornata ke-26. Bermain di Giuseppe Meazza, Minggu (23/2/2025) dini hari WIB, Inter menang 1-0. Berkat kemenangan itu, […]

Read more
DELICUAN - Motta Sayangkan Juventus Hanya Menang Satu Gol

Pelatih Juventus, Thiago Motta. Foto: Getty Images/Enrico Locci Cagliari - Pelatih Juventus Thiago Motta lega dengan kemenangan 1-0 atas Cagliari dalam lanjutan Liga Italia musim ini. Ia hanya menyayangkan kegagalan Bianconeri membuang sejumlah peluang untuk mengunci kemenangan lebih cepat. Bertandang ke Sardinia, Senin (24/2/2025) dini hari WIB, gol tunggal kemenangan Juventus dicetak Dusan Vlahovic di […]

Read more
DELICUAN - Cagliari Vs Juventus: Vlahovic Menangkan Bianconeri

Dusan Vlahovic merayakan golnya ke gawang Cagliari. Foto: Juventus FC via Getty Images/Daniele Badolato - Juventus FC Cagliari - Juventus mengalahkan Cagliari 1-0 dalam laga pekan ke-26 Liga Italia musim ini. Kemenangan ini menjaga posisi Bianconeri di empat besar untuk lolos ke Liga Champions musim depan. Bertanding di Stadion Unipol Domus, Senin (24/2/2025) dini hari […]

Read more
DELICUAN - Presiden Napoli Tak Risau Inter Kini di Puncak Klasemen Serie A

Foto: SSC NAPOLI via Getty Images/SSC NAPOLI Como - Presiden Napoli, Aurelio De Laurentiis, tak risau meski kini Napoli tertinggal dari Inter Milan di puncak klasemen Serie A. Il Partenopei gagal menyalip Si Ular akibat kalah dari Como. Napoli kalah 1-2 di markas Como 1907, di Stadio Giuseppe Sinigaglia pada laga lanjutan Serie A, Minggu […]

Read more
DELICUAN - Perempatfinal Coppa Italia Tengah Pekan Ini: Inter Vs Lazio, Juve Vs Empoli

Foto: Anadolu via Getty Images/Anadolu Jakarta - Dua pertandingan perempatfinal Coppa Italia berlangsung tengah pekan ini. Ada Inter Milan vs Lazio dan Juventus vs Empoli. Inter vs Lazio berlangsung di Giuseppe Meazza, Rabu (26/2/2025) dini hari WIB. Pertemuan ini cuma berlangsung satu kali, yang artinya langsung menentukan tiket ke semifinal. Di atas kertas, Inter tentu […]

Read more
DELICUAN - Hasil Como Vs Napoli: I Lariani Tumbangkan Partenopei 2-1

Como menang 2-1 atas Napoli. (Foto: AFP/PIERO CRUCIATTI) Jakarta - Como sukses mengalahkan Napoli dalam lanjutan Liga Italia. Tim berjuluk I Lariani itu mengalahkan tim asuhan Antonio Conte dengan skor 2-1. Bertanding di Stadio Giuseppe Sinigaglia, Minggu (23/2/2025) malam WIB, Como dan Napoli bermain imbang 1-1 saat babak pertama. Gol bunuh diri Amir Rrahmani membawa […]

Read more
DELICUAN - Lautaro Martinez: Jangan Pernah Ragukan Inter Milan

Perayaan gol Lautaro Martinez ke gawang Genoa. (Foto: Luca Bruno/AP) Jakarta - Inter Milan makin mendekatkan diri dalam persaingan Scudetto. Lautaro Martinez mengingatkan fans agar tidak boleh meragukan Nerazzurri. Inter berhasil mengalahkan Genoa dengan skor 1-0 dalam lanjutan Liga Italia, Minggu (23/2/2025) dini hari WIB. Gol Inter dicetak oleh Lautaro Martinez di menit ke-78. Ini […]

Read more
DELICUAN - Conceicao Sebut Milan Kebobolan Gol-Gol Konyol

Foto: Getty Images/Image Photo Agency Turin - Pelatih AC Milan Sergio Conceicao tak habis pikir dengan kekalahan timnya dari Torino 1-2. Menurut dia, Milan kebobolan dua gol yang konyol. Bertandang ke Stadion Olimpico Grande pada Minggu (23/2) dinihari WIB, Rossoneri langsung kebobolan di menit awal. Mike Maignan salah mengantisipasi bola sehingga sapuannya mengenai Malick Thiaw […]

Read more
DELICUAN - Cagliari Vs Juventus: Bianconeri Dituntut Bangkit

Juventus dituntut bangkit. (Foto: Getty Images/Giuseppe Bellini) Jakarta - Juventus diharapkan bisa kembali bangkit usai terdepak dari Liga Champions. Menang melawan Cagliari di Liga Italia menjadi hal yang harus diwujudkan. Bianconeri disingkirkan PSV Eindhoven dalam pertemuan di play-off 16 besar Liga Champions. Sempat menang 2-1 di Turin, Juventus kemudian kalah 1-3 saat bertandang ke Belanda. […]

Read more